Tuesday, July 31, 2012

Cara mencairkan uang dari Paypal ke Rekening Bank

 
Akhirnya saya mencairkan Paypal saya lagi. Ini sudah ketiga kalinya saya mencairkan Paypal saya. Lumayan walau tidak banyak tapi bisa untuk bayar telepon dan internet. Buat para pebisnis online tentu mengetahui apa itu Paypal. Paypal bisa digunakan untuk pembayaran atau menerima uang secara online. Jadi kalau ingin mudah bertransaksi di internet ada baiknya kita memiliki paypal. Paypal biasanya menggunakan nilai mata uang dollar. Kita bisa belanja domain, hosting dan sebagainya dengan Paypal. Selain itu kita bisa mendapat gaji yang dibayar dengan paypal jika kita ikut bisnis di internet seperti paid review, jualan link dan sebagainya.

Kalau kita ingin mencairkan Paypal kita ke rekening Bank, itu sangat mudah.. Tapi sebelumnya kita harus mengisi data Bank kita. Bank-Bank di Indonesia seperti Bank Mandiri, BCA dsb bisa menerima transfer Paypal.


Berikut cara mengisi data Bank kita di Paypal:

Login ke akun Paypal
Klik tab My Account
Klik tab Profile
Kemudian klik link Add/Edit Bank Account, disitu Isi data Bank seperti Nama kita, nama Bank, Kode Bank dan rekening

Untuk Kode Bank terdiri dari 7 angka.. Kode Bank bisa dilihat disini..




Setelah mengisi data Bank kita bisa mencairkan uang kita dari Paypal ke rekening kita

Cara mencairkan uang dari Paypal ke rekening Bank kita

Klik tab "Withdraw"
Klik link "Withdraw funds to your bank account"
Kemudian isi jumlah uang yang akan dicairkan.. misal $50. Jika mencairkan uang senilai Rp1.500.000 maka bebas biaya transaksi tapi kalau kurang dari itu maka akan dikenakan biaya sebesar Rp.16.000,-



Setelah mengisi jumlah uang yang akan dicairkan Klik "Continue"

Setelah klik Continue maka akan muncul "Review your withdrawal" Disitu akan Tampil jumlah dalam rupiah dan rekening bank yang dituju. Pastikan data disitu benar karena kalau tidak benar maka uang yang ditransfer akan kembali ke akun Paypal kita dan kita kena fee sebesar Rp50.000.

Setelah dirasa benar klik submit.
Uang akan sampai ke rekening Bank kita kira-kira 3-4 hari kerja.

11 comments:

  1. blognya gak nyaman di baca gambar burung sama tulisannya menyatu,,, haduuuuuhhh,,,,, terlalu mementingkan tampilan tanpa mempedulikan kenyamanan saat membaca

    ReplyDelete
  2. komen juga blog saya gan, http://kodokbodohblogspot.com maklum baru masuk :D

    ReplyDelete
  3. thx gan infonya...
    Mari berkunjung ke blog saya
    hafiznatara.blogspot.com.. Terima Kasihhh .... ^_^

    ReplyDelete
  4. JEJARING SOSIAL PENANTANG FACEBOOK
    LAUNCHING THN 2014

    Buruan gabung sekarang http://www.globallshare.com/en/1601831.html

    ReplyDelete
  5. Saya menawarkan jasa penukaran bagi yang kebingungan untuk menukarkan paypal ke rupiah. bisa buat unverified /paypal yang belum diverivikasi

    Ratenya tergantung kurs

    Proses pentransferan akan saya bimbing hingga proses transfer selesai. Uang akan dikirim ke semua rekening Bank dengan syarat terdaftar sebagai ATM Bersama / ATM Prima
    Dana dijamin aman dan proses pentransferan MAX 24 JAM setelah Balance dikirim.

    Jika berminat silakan kontak saya di 089685444334,
    dengan memberitahukan berapa nominal yang akan dicairkan, dan rekening yang dipunyai.
    minimal transaksi $6, biar gampang transfer via atm
    Terima Kasih

    ReplyDelete
  6. SEKARANG ANDROID BISA NGEHASILIN UANG. Pnghasilan 50-100rb(5-10 dollar) per hari . caranya :
    1. Download whaff rewards diplaystore
    2. Install
    3. Login lwt facebook DAN AKAN MUNCUL KOTAKAN
    4. Masukkan kode AK01688 (PRLU DIINGAT)
    5. mulailah mendownload aplikasi yg trsedia di whaff misal OLX. Anda akan dibayar/ ini SANGAT WAJIB agar anda mendapat uang banyak. downloadlah aplikasi stiap hari
    6. Setelah 10 dollar atau lbih. Anda bisa mengambil uangnya dgn rekening melalui paypal (tdk hrus pnya rekening dulu, bisa nebeng atau nyusul)

    gak percaya? BUKTI ADA. INBOX AJA KALO MAU BUKTI! :)

    ReplyDelete
    Replies
    1. Transfer ke paypal saya aja gan, punya saya udah verified,, tar ane cairin ke bank lokal,, sharing profit aja gan.. asal sm2 ngebul.. hhe CP : 081908910777

      Delete
    2. Transfer ke paypal saya aja gan, punya saya udah verified,, tar ane cairin ke bank lokal,, sharing profit aja gan.. asal sm2 ngebul.. hhe CP : 089606352833

      Delete
    3. alfin hermawan Pas mau withdraw akan menyusul Terms COndition yang lain, seperti Refferal dll. Haduh, modus.
      Ngga mau ngomong dari awal. Saya udah coba beberapa site seperti itu

      Delete
  7. Buat pengguna android, nih ada app buat nyari DOLLAR online secara mudah tanpa modal dan legal modal HP aja , lumayan bisa ditukerin sama STEAM gift card, gem coc , Google Play gift card, paypal, facebook giftcard, Xbox,PlaystationStore, Amazon dan ItunesGiftCard
    1. Download aplikasi Whaff Rewards di playstore
    2. Setelah ke intsall buka appnya
    3. Seteah di buka klik tombol login, login ajaa pake akun facebook kalian
    4. Abis itu ada kotak invitation code
    5. Masukan kode AG62928
    6. Setelah masukan kode diatas kalian bakal Dapet $0.3, lumayan kaan, kalian tinggal ngumpulin deh sampe 10$
    7. Cara ngumpulinnya gampang, tinggal invite orang lain atau download aplikasi yang ada di app tersebut
    8. Setiap download aplikasi kalian akan mendapat hadiah sebagai reward, hadiahnya bisa $0.17, $0.22 sampe $0.66
    9. Setiap hari kalian pun akan mendapat reward bila setelah di download aplikasi tersebut tidak di uninstall lagi lumayan kaan setiap hari Uang kalian bertambah hehehe
    10. Setelah terkumpul $10 baru deh kalian bisa tukerin ke voucher google play,
    11. Terus kalian juga bisa tukerin sama Google Play gift card, steam gift card , paypal, facebook giftcard, Xbox,PlaystationStore, Amazon dan ItunesGiftCard

    Jangan lupa share trik ini ya :)

    ReplyDelete